Tak Semanis Suramadu by Noni Mukti Pengalaman Baca Novel Digital
Tak Semanis Suramadu by Noni Mukti Pengalaman Baca Novel Digital
Ketika Suramadu, salah satu jembatan
tersohor karena lokasinya yang berada
di atas laut menjadi pereda dari sebuah
ketakutan, tak ada yang bisa dilakukan
selain berharap melihat pilarnya sesegera
mungkin. Rasa syukur pun terucap dalam
kelegaan setelah tiga jam perjalanan
yang terasa seperti sangat lama untuk
meninggalkan Madura.
Cerita ini dikutkan dalam contest penulisan
dengan tema Cerita Dari Sudut Kota.
Tak Semanis Suramadu by Noni Mukti Pengalaman Baca Novel Digital
Sumber: Wattpad
Penulis: Noni Mukti