Behind the Mist by The Sky Scraper Novel Romansa Dalam Sakumu
Behind the Mist by The Sky Scraper Novel Romansa Dalam Sakumu
"Lo nggak bakalan bisa pergi dari gue, Edith sayang. Gua bakalan dapetin lo lagi." Terdengar suara Dusty menggema di dalam kantin. Kontan aku berhenti dan menoleh ke arah Dusty. Kini kulihat Dusty menatapku tajam dengan seringai menghiasi bibirnya.
"Udah, mending kita segera pergi dari
sini, Dith." Diana menarik lenganku
dan memutus kontak mataku dengan
Dusty.
Bagaimana bisa aku mempunyai
mantan psiko seperti dia?
Namun tanpa sengaja pandanganku
tertuju ke arah Langga yang
masih duduk di tempatnya tadi.
la memandangku dengan sorot
dalam, sarat akan makna yang tak
dapat kuterjemahkan. Dan ketika
ia menyadari tatapanku, segera ia
memberiku senyum kecil yang manis.
Behind the Mist by The Sky Scraper Novel Romansa Dalam Sakumu
Sumber: Wattpad
Penulis: The Sky Scraper