Forced Marriage by Megan Fe Kisah Novel Berjudul Istri
Forced Marriage by Megan Fe Kisah Novel Berjudul Istri
Arline dan Andra tidak saling mencintai namun harus terikat dalam sebuah pernikahan. Andra yang dingin dan
membencinya tidak pernah menyentuh
Arline sedikitpun sejak malam pertama.
Namun malam itu mengubah segalanya.
Beberapa hari setelah Andra pulang dari
bisnis tripnya ke luar negeri, pria itu berubah.
Seolah Andra yang dulu adalah pria yang
berbeda dengan yang sekarang. Andra yang
sekarang selalu menginginkan Arline setiap
saat. Bagaikan dua pria yang berbeda.
Arline bertekad untuk mencari tahu
penyebab dari perubahan sikap Andra
padanya, namun pada akhrinya suatu
kebenaran terungkap dan Arline tidak tahu apakah dia harus sedih atau senang atas hal itu?
Forced Marriage by Megan Fe Kisah Novel Berjudul Istri
Sumber: Dreame
Penulis: Megan Fe