Tycoon by A-Noona Sinopsis Novel Fantasi
Tycoon by A-Noona Sinopsis Novel Fantasi
Awalnya ini adalah cerita klise tentang
kumpulan pria bergelimang harta yang
menikmati hidup. Salah satunya bertemu
seorang wanita biasa dan jatuh cinta. Namun
tentu saja tidak semua yang mereka mau
bisa didapatkan.
Tapi untuk Kim Taeri, semuanya tidak seklise
itu. Bagaimana kehidupannya berubah ketika
bertemu Jungoo. Masuk ke dalam dunia
pria itu dan menemukan dirinya sendiri
kehilangan arah. Tersesat terlalu jauh pada
sebuah kenyataan yang bahkan tidak ingin
dia ketahui.
Tycoon by A-Noona Sinopsis Novel Fantasi
Sumber: Dreame
Penulis: A-Noona